Senin, 13 Oktober 2008

Stadion Gajayana

ongisnade.net

Kota : Malang, Jawa Timur

Dibangun : 1924, dibuka 1926 (Renovasi awal 90-an, 2006)

Kandang : Persema Malang (Super Liga)

Kapasitas : 35.000 Penonton.

Tipe Stadion : Stadion Sepakbola Lama.

Kategori : B+

Sejarah Singkat :

Stadion Gajayana merupakan stadion tua warisan zaman Belanda, terletak di Kota Malang, Jawa Timur. Stadion ini mulai dibangun pada tahun 1924 dan dibuka tahun 1926. Kemudian pada awal 90-an stadion mengalami renovasi sehingga dapat menampung sekitar 15.000 penonton.

Stadion ini kedepan terus berbenah untuk menjadi stadion bertaraf internasional dengan kembali melakukan renovasi besar-besaran pada 2006 untuk menjadikan Stadion Gajayana menjadi stadion dengan konsep olahraga dengan bisnis dan digadangkan jadi stadion percontohan di Indonesia. Sekarang Stadion Gajayana termasuk dalam komplek Malang Olympic Garden. Sekarang Stadion Gajayana yang baru ini dapat menampung sekitar 35.000 penonton. Stadion ini merupakan kandang dua klub besar Indonesia, Arema Indonesia dan Persema Malang. Namun setelah Arema Indonesia telah berpindah homebase ke Stadion Kanjuruhan, jadilah Persema Malang klub yang menjadikan stadion ini sebagai kandangnya.

Kondisi Sekarang

Tribun : B+

Tempat duduk : B

Fasilitas : B+

Rumput : B

Drainase : B

Penerangan : B

Papan Skor : B

Kondisi : B

Kelompok suporter yang biasanya memadati stadion ini adalah Aremania dan Ngalamania yang merupakan pendukung setia kesebelasan Arema Indonesia (Aremania) dan Persema Malang (Ngalamania). Aremania merupakan salah satu kelompok suporter terbesar yang ada di Indonesia.

Galeri Photo :

ongisnade.net


ongisnade.net


ongisnade.net

ongisnade.net

ongisnade.net


ongisnade.net


ongisnade.net


www.ligaindonesia.com


www.ligaindonesia.com


www.skyscrapercity.com


www.ongisnade.net


www.ongisnade.net


www.ligaindonesia.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar